Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM IPB)

Profil Bisnis: Informasi Kontak, Ulasan Pelanggan, Peringkat & Akreditasi, Keluhan Pelanggan, Detail Bisnis

Foto

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM IPB)

Keterangan

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB merupakan gabungan dari Lembaga Pengabdian Masyarakat (LPM) dan Lembaga Penelitian (LP). Sebelumnya melalui SK Rektor IPB No. 016 Tahun 1979 dan SK Rektor IPB No. 020 Tahun 1979 telah dibentuk LPM dan LP, namun pada tanggal 6 Nopember 2003 melalui SK Rektor IPB No.180/K13/OT/2003 kedua lembaga tersebut digabung menjadi Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat. Kemudian pada tanggal 6 Maret 2008 melalui SK Rektor IPB No. 020/I3/OT/2008 berganti nama menjadi Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB.

Kontak

Alamat:
Kampus IPB Darmaga, Gedung Rektorat Andi Hakim Nasoetion lantai 5, Jalan, raya Darmaga No. 1, Darmaga, Babakan, Dramaga, Babakan, Kec. Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16680


Fitur

Pintu masuk khusus pengguna kursi roda

Ulasan

Menulis review

Terkait